1. Pengertian Web Browser
Web Browser adalah suatu program yang digunakan untukmenjelajahi dunia internet atau untuk mencari informasi tentang suatu halaman web yang tersimpan di komputer.
2. Macam-macam Web Browser
Macam-macam web browser sebagai berikut :
a. Mozilla Firefox
b. Internet Explorer
c. Safari
d. Google Chrome
e. Opera dan lain-lain.
3. Web Browser yang menyatu dengan sistem Windows
Mozilla Firefox adalah sebuah program browser seperti Internet Explorer. Tetapi Mozilla Firefox memiliki beberapa kelebihan dibandingkan Internet Explorer.
Contoh saja, pada Internet Explorer tidak memiliki fasiltas memblock pup up atau menutup sebuah site yang meminta mendownload sebuah program.
Ketika memcoba program Mozilla Firefox, keunggulan pada program browser ini mampu menjangkau sebuah site yang tidak dapat dibuka oleh Internet Explorer.
Fitur lain, adalah download manager. Pada IE biasanya untuk mendownload sebuah file, maka program akan membuat sebuah windows khusus untuk melihat proses download. Sedangkan dengan IE, proses download ditampilkan dengan beberapa Windows. Tidak itu saja, Mozilla Firefox mengijinkan penguna untuk melakuakn resume dan suspend prosed download.
4. Cara Mengaktifkan Web Browser
Langkah-langkah menjalankan Browser yaitu :
a. Klik Start
b. Pilih program
c. Klik Mozilla Firefox
d. Komputer akan siap menjalankan software Mozilla Firefox
5. Cara menulis alamat website
Website memiliki sebuah alamat untuk menunjukan letak keberadaannya. Hal ini dapat diumpamakan seperti sebuah rumah, di dunia ini terdapat ratusan juta rumah yang berisi beragam manusia beserta sifatnya. Kita tidak akan tahu dimana rumah teman kita tinggal jika kita tidak memperoleh petunjuk dan salah satu petunjuk dan salah satu petunjuk yang paling penting adalah alamat rumah.
Dalam tampilan software Mozilla Firefox terdapat sebuah kota yang panjang dan disamping kiri kotak tersebut tertulis address. Kotak inilah yang harus kita isi sesuai dengan alamat yang kita tuju yang berisi informasi yang kita sukai dan inginkan.
Contoh : masukan alamat http://www.astaga.com > klik go atau tekan enter
6. Contoh Alamat Website
http://www.nesaga.com
http://www.dianafitri7.blogspot.com
http://www.telkom.net
7. Pengertian Domain
Domain adalah sebuah nama unik yang digunakan untuk mengidentifikasi alamat IP. Biasanya domain bisa anda dapatkan dengan cara menyewa domain. Biasanya dalam jangka waktu per tahun.
Contoh : http://www.telkom.net
http://www.pikiranrakyat.com
http://www.rcti.co.id
8. Mengenal Link
Link atau nama lengkapnya Hyperlink, merupakan semacam pintu yang menghubungkan satu halaman website dengan halaman-halaman website yang ada atau alamat website yang lain.
Adapun fungsi dari Link diantaranya :
a. Untuk menghubungkan dari satu halaman website kehalaman lain.
b. Untuk menghubungkan dari satu halaman website ke alamat website lain.
c. Untuk menghubungkan dari satu halaman website ke alamat e-mail
d. Untuk menjaankan sebuah aplikasi misalnya memperdengarkan musik, gambar bergerak, menyimpan program dan lain sebagainya.
9. Ciri-ciri Link
Ada beberapa ciri untuk mendapatkan link yaitu :
a. Teks yang mengandung link biasanya bergaris bawah
b. Sebuah link, apakah berada dalam sebuah teks atau gambar, akan merubah bentuk kursor mouser dari anakan panah menjadi gambar tangan.
10. Cara membuka Link
Cobalah kita masuk kesebuah website dengan menulis alamat website itu terlebih dahulu. Setelah itu, kita gerak-gerakan mouse dn amati benk kursor mouse. Apabila berubah bentuk dari anak panah menjadi gambar tangan diatas sebuah teks atau gambar, artinya teks atau gambar itu mengandung link. Kliklah tombol kiri mouse pada link itu dan kita akan dibawa kihalaman lain.
11. Mencetak Website
Sangat dimungkinkan apabila kita menemukan informasi yang menarik di internet seperti berita, penelitian, dan sebagainya, kemudian kita ingin mencetak informasi tersebut supaya bisa kita bawa kesana kemari kepada orang lain. Sofware Internet Explorer menyediakan fasilitas untuk mencetak satu buah halaman website lewat sebuah printer. Sebelum melakukan hal tersebut di atas, kita terlebih dahulu mensetting ukuran kertas agar informasi yang ada dalam website bisa tertampung dengan tepat diatas kertas.
Langkah-langkahnya sebagai berikut :
a. Pilih menu file
b. Pilih page setup
c. Tentukan ukuran kertas misalnya : ukuran A4
d. Di bagian Orientations, kita bisa menentukan dengan kertas horizontal atau kertas vertikal.
e. Tentukan margin kiri, kanan, atas, atau bawah
f. Tekan OK
12. Cara menyimpan website di komputer
Suatu ketika kita ingin memiliki atau menemukan sebuah alamat yang akan membawa kita sebuah website yang menawarkan informasi dan teknologi yang sangat kita butuhkan dan alamat tersebut tak ingin dilupakan begitu saja, barangkali kita akan menuliskan kedalam secarik kertas dan menyimpannya di tempat pribadi kita. Hal tersebut sebenarnya tidak perlu, karena Software Internet Explorer menyediakan fasilitas khusus yang dinamakan dengan FAVORITES yang fungsinya untuk menyimpan alamat-alamat website yang menarik.
Langkah-langkahnya sebagai berikut :
a. Ketiklah alamat website yang menurut kita sukai di kotak address dan tekan enterr
b. Lalu tekanlah menu Favorites
c. Pilihlah Add to Favorites
d. Berilah nama alamat website yang ingin kita simpan dengan nama tertentu yang kita sukai di kotak name
e. Kliklah OK
Blog Subscription
Search this blog
Blogger templates
Popular Posts
-
pada jumat lalu dikejutkan dengan perubahan cuaca yang tiba-tiba memburuk.. Padahal dari pagi hingga siang kemudian memasuki sore cuaca mas...
-
Macam-macam software untuk mengakses World Wide Web (WWW) yaitu : a. Browser Browser adalah sebutan yang diberikan kepada sebuahsoftware ya...
-
The Great Blue Hole adalah lubang air besar di lepas pantai Belize. Itu terletak di dekat pusat Lighthouse Reef, sebuah atol kecil 100 kilo...
-
Chen Zongtao benar benar tidak dapat jongkok karena kakinya yang berbobot 150 pon. Pertumbuhan daging tak wajar ini dialami sejak ia masih k...
-
The Wave adalah formasi batu pasir yng terletak di Amerika Serikat di dekat perbatasan Arizona dan Utah di lereng dari Coyote Buttes, di p...
-
fenomena alam ini terjadi karena berkumpulnya mikroorganisme di pesisir pantai, dimana tempat bergabungnya air dari muara, laut atau air su...
-
Warga Kecamatan Mandor Kabupaten Landak, Kalimantan Barat, dihebohkan dengan kelahiran bayi yang dikabarkan memiliki ekor sepanjan...
-
Liu Hau dari Jiangsu. Sejak lahir, tangan Hau sudah aneh, ia memiliki ibu jari, jari telunjuk dan jari tengah, yang aneh. Tumbuh membesar ti...
-
Fenomena alam The Boulders Moeraki adalah batu besar berbentuk bola yng tersebar di pantai-pantai berpasir, tetapi mereka tidak seperti bat...
-
1. Pengertian Web Browser Web Browser adalah suatu program yang digunakan untukmenjelajahi dunia internet atau untuk mencari informasi t...
Cbox
Diberdayakan oleh Blogger.
Mengenai Saya
Pengikut
Arsip Blog